Visi Dan Misi
Visi
ISLAMI, BERPRESTASI DAN HUMANIS
Misi
Berdasarkan Visi di atas, maka misi pendidikan di SD Muhammadiyah I Krian dapat di rumuskan sebagai berikut :
- Mempersiapkan anak agar dapat hidup dalam dunia realis dan membekalinya dengan aqidah istiqomah, akhlaq mulia dan tanggung jawab beribadah serta memiliki semangat beramar ma’ruf Nahi Munkar.
- Menumbuhkan Kompetensi anak untuk berfikir inovatif, kreatif, tekun, trampil serta semangat untuk berkompetisi yang sehat dan positif.
- Meningkatkan kepedulian dan empati terhadap diri, masyarakat sosial dan lingkungan serta selalu berjiwa sehat, tangguh, dan penuh semangat
Karakter
U N I Q U E A N D S O L U T I F
Motto
BRILLIAN DALAM BERFIKIR, TANGKAS DALAM BERTINDAK BERAKHLAQ MULIA DALAM PERGAULAN, TERDEPAN DALAM PRESTASI
Program Unggulan Sekolah
SD Muhammadiyah 1 Krian
ISLAMI
Mengaji Al Qur’an I Jam
BTQ dengan metode TAJDIED
Program Tahfidz
Moral Value and motivation
Kajian keputrian
Kultum 3 bahasa
Dai Cilik
HUMANIS
Parents Class
Salim Siswa dan Penerapan 5 S
(Sapa, Salim, Santun, Sopan, Semangat)
Penerapan Karakter SD Mutu
(Mandiri, Bertanggung jawab, Toleransi, Kejujuran, Kreatif, Kerja keras)
Peringatan PHBI
BERPRESTASI
Kelas pintar pilihan
Kelas Extrakulikuler
Kelas Olimpiade
Life Skill Class
Pembiasaan Membaca dan Observasi I Tema I Karya
MSE (Mutu Students Exploration)